Selamat datang di “City of Lights” atau “City of Love” – Paris, sebuah kota yang menggambarkan keduanya dan sering disebut sebagai Kota Paling Romantis Sedunia. Saat berkunjung ke sana, baik sebagai turis, urusan bisnis,, belajar atau sebagai seniman, tentunya kita...
Bekerja di lokasi yang jauh dari rumah seringkali membuat kita kangen dengan rumah. Salah satu hal yang paling dikangeni kalau sedang berada di jauh dari rumah adalah makanan. Saat ini saya bekerja Misi perdamaian PBB MINUSMA yang berlokasi di Mali sebuah...
Bagi kebanyakan orang tiket promo memberikan kesempatan untuk melakukan perjalanan ke berbagai tempat di dunia dengan harga yang sangat bersahabat di kantong. Dengan kemajuan teknologi, kita tidak perlu lagi menghubungi biro perjalanan karena banyak sekali aplikasi dan situs yang bisa...
The Sleeping Camel adalah nama sebuah penginapan di jantung kota Bamako di tepian sungai Niger tepat di belakang kedubes Jerman di Bamako. Kenapa saya menulis tentang penginapan ini? pertama penginapan ini sangat terkenal bagi para turis, juga personel misi...
Dari 193 negara yang ada di dunia, kadang muncul pertanyaan orang dari negara mana sajakah yang paling sering bepergian antar negara? Dalam perjalanan antar negara tentu saja ada peraturan, kebijakan masing-masing negara yang mengatur keluar – masuknya warga negara...
Salah satu tujuan wisata di Kota Casablanca, Maroko adalah Masjid Hassan II. Masjid ini menjadi ikon tersendiri bagi Casablanca karena masjid ini merupakan Masjid terbesar di Maroko dan di Afrika, juga menjadi masjid no. 7 terbesar di dunia. Masjid...
Kalau mendengar nama Casablanca biasanya orang akan teringat film jadul Casablanca. Kalau orang Jakarta mungkin akan ingat jalan penghubung Jakarta Timur-Jakarta Pusat, melewati tebet, kuningan, Mal Ambassador dan sekitarnya. Juga yang sekarang lagi hits mall baru Kota Kasablanka. Kali...
Salah satu yang mungkin membedakan kenapa kurang banyak WNI yang bepergian ke luar negeri atau menghambat untuk pergi keliling dunia adalah urusan visa. Berbeda dengan negara tetangga kita yang kalau urusan visa banyak mendapatkan keuntungan dari kemudahan mendapatkan visa...
Walaupun UN mission di Darfur yang memiliki markas besar di El Fasher ini sudah berdiri sejak akhir 2007, Saya yakin bahwa belum banyak staff internasional PBB yang bertugas disini mengetahui sejarah Darfur dan peninggalan sejarahnya. Medio Januari 2014 yang...
Bagi generasi yang dibesarkan periode 80-90an membaca dan juga mengkoleksi buku cerita bergambar atau komik adalah hal yang umum ditemui. Berbagai komik buatan lokal maupun mancanegara yang diterjemahkan hadir ke ruang baca anak-anak mulai dari SD sampai SMA. Serial...